Jumat 29 Desember 2023. Sebagai rangkaian kegiatan akhir dari kegiatan Pemusnahan Arsip, Poltekkes Kemenkes Jakarta I telah melakukan pemusnahan arsip secara menyeluruh melalui PT. Aspek Kumbong Cileungsi Bogor, Jawa Barat sebanyak 1.345 Berkas. Adapun metode pemusnahan dengan metode pulping (pembuburan) untuk diproduksi kembali menjadi kertas (recycle).










Jakarta, 21 Desember 2023 telah dilaksanakan Pemusnahan Arsip pada Poltekkes Kemenkes Jakarta I. adapun pada kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakil Direktur II & III PolkesJaSa, Kasubag Adum, Kasubag ADAK PokesJaSa, Perwakilan Unit Kearsipan I Biro Umum Setjen Kemenkes RI, Perwakilan Unit Kearsipan II Setditjen Nakes, Ketua SKI PolkesJaSa, Para Arsiparis dan Pengelola Arsip PolkesJasa, serta perwakilan unsur kepegawaian dan keuangan PolkesJaSa.


Sebanyak 1.345 berkas dimusnahkan setelah mendapatkan persetujuan dari Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI).

Penandatanganan Berita Acara Pemusnahan Arsip









Info Terkini

Unit Kearsipan III Poltekkes Jakarta I Mengucapkan Selamat Hari Kearsipan Nasional Ke-53...Semangat BUGAR : Budayakan Gerakan Tertib Arsip Kementerian Kesehatan

Mengenai Kami

Foto saya
Kearsipan Poltekkes Kemenkes Jakarta I sebagai Unit Kearsipan III dibawah Unit Kearsipan II Ditjen Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan RI

Layanan Arsip - Enkapsulasi Arsip Dalam Rangka Dies Natalis Poltekkes Jakarta I Ke 23 Tahun 2024

  Kamis, 20 Juni 2024 Pada Puncak Acara Perayaan Dies Natalis Poltekkes Jakarta I Ke - 23 Tahun 2024, Unit Kearsipan III Poltekkes Jakarta I...

Info Unit Kearsipan II

Follower kami

Popular Posts

Total Pengunjung